Melalui Classy Yamaha Motor Show 2023, Yamaha sekaligus memperkenalkan produk teranyar nya yaitu Yamaha Grand Filano Hybrid-Connected. Dilengkapi dengan teknologi terbaru yaitu mesin Blue Core Hybrid 125 menjadikan skutik ini lebih bertenaga, ramah lingkungan dan handal. Kehadiran Grand Filano sekaligus melengkapi jajaran keluarga Classy Yamaha yang hadir untuk memenuhi gaya hidup masyarakat masa kini.
Thanks 😀