Golden Brand of The Year 2025, kembali berhasil diraih oleh Tekiro Tools

Diposting pada

Penghargaan Golden Brand of The Year 2025 yang diberikan kepada suatu Brand tidak hanya menilai eksistensi merek, tetapi juga bagaimana mereka berinovasi dan memberikan dampak nyata baik di dalam maupun di luar perusahaan. Ada 5 aspek kunci yang dinilai dalam penentuan suatu Brand meraih Golden Brand seperti Kualitas & Diferensiasi, Inovasi & Transformasi Bisnis, Tanggung Jawab Sosial Perusahaan (CSR) dan Fokus kepada pelanggan.

β€œ Menjadi yang terbaik di dunia tools lebih dari 25 tahun bukan hal yang mudah, dengan mendengarkan masukan dari pasar dan berbagai improvement pengembangan produk adalah kunci dan komitmen kami sehingga bisa seperti sekarang. ” ujar Novitasari Brand Marketing Manager Tekiro.

Brand penerima penghargaan Golden Brand of The Year menunjukkan brand yang tangguh, inovatif dan adaptif di tengah persaingan pasar. Lebih dari itu, penghargaan ini merupakan simbol keberhasilan brand dan kepercayaan pelanggan. Thanks πŸ˜€

Tinggalkan Komentarnya,kawan!!